Cara Mudah Mengatasi Bootloop di HP ASUS Zenfone [Salah Install Aplikasi]

Bootloop disebabkan oleh beberapa faktor. Salah satunya yaitu salah menginstall aplikasi. Aplikasi yang di install ini cenderung aplikasi yang dapat mengubah sistem maupun aplikasi yang error. Maka dari itu kita harus berhati-hati dalam memilih aplikasi. Sebaiknya di cek terlebih dahulu komentar orang lain terhadap aplikasi tersebut. Tapi bisa juga karena memang hp anda tidak cocok dengan aplikasi tersebut.

Jika anda mengalami bootloop, jangan panik terlebih dahulu. Jangan langsung bawa ke tukang service, karena mungkin saja permasalahannya hanya sepele. Intinya jika anda salah menginstall aplikasi yang menyebabkan bootloop anda harus menghapus aplikasi tersebut. Nah, di karenakan kita tidak bisa masuk untuk mengahapus aplikasi tersebut.  Kita harus masuk dengan cara lain.

Cara Mudah Mengatasi Bootloop di HP ASUS Zenfone [Salah Install Aplikasi]

Berikut ini caranya:

  1. Pastikan handphone anda masih menyala ketika dihidupkan
  2. Hidupkan hp asus anda, ketika sampai pada logo asus, pencet tombol power + volume down sampai hp anda bergetar.
  3. Anda akan masuk Safe mode
  4. Setelah anda sudah masuk, silahkan hapus aplikasi yang kemungkinan menyebabkan hp anda menjadi bootloop
  5. Setelah itu restart hp anda.


Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Cara Mudah Mengatasi Bootloop di HP ASUS Zenfone [Salah Install Aplikasi]"

Posting Komentar